Cek! Keuntungan Belajar Kurikulum Internasional

SMA Internasional di Jakarta, sudah tidak diragukan lagi, pasti ada di sana. Sekolah SMA internasional menjadi impian banyak orang, apakah itu termasuk Anda? Dengan kurikulum yang bisa membuat anak didiknya menjadi lebih baik, dan berstandar tinggi.

Selain dari standar pelajaran yang di atas rata-rata anak negeri sendiri, ada banyak keuntungan yang bisa Anda raih. Di sini akan mengupas beberapa keuntungan yang bisa Anda dapatkan saat memutuskan untuk sekolah SMA Internasional di Jakarta.

Benefit Belajar dengan Kurikulum Internasional SMA Internasional di Jakarta

Benefit Belajar dengan Kurikulum Internasional SMA Internasional di Jakarta

Kuliah luar negeri tentu saja hal yang bisa dibanggakan, di mana Anda akan bertemu dengan orang-orang yang berbeda dari kita dan belajar kultur baru, serta menempa ilmu yang jarang ditemui masyarakat Nusantara.

Kuliah luar negeri merupakan salah satu keuntungan yang bisa Anda peroleh saat memilih belajar kurikulum Internasional, ada apa saja keuntungannya?

1. Bisa Kuliah di Luar Negeri

Masih tidak mau bergeming dan bergabung dengan sekolah Internasional di Jakarta ini? Seperti yang Anda tahu, setiap anak didik yang sekolah SMP maupun SMA berstandar Internasional, akan mempunyai peluang yang lebih besar saat hendak kuliah ke luar negeri, mengapa?

Selain mendapatkan info bocoran materi yang biasa disuguhkan dalam tes kelolosan kuliah luar negeri, Anda sudah terbiasa menggunakan bahasa asing untuk mengulas soal tesnya.

2. Hasil Pelajaran yang Terserap Berstandar Lebih Tinggi karena Punya Wawasan Internasional

Kedua, dengan mengikuti sekolah yang memakai standar kurikulum Internasional, pelajaran yang diberikan pun berbeda dengan tingkat pelajaran anak nusantara. Memang sih, keahlian tentang wawasan luar negeri bisa diajarkan meski sekolahnya tidak memakai kurikulum internasional.

Namun, ketika Anda memutuskan untuk langsung merasakan materi atau kebiasaan orang-orang luar negeri, akan lebih terasa di sekolah Internasional. Karena suasana dan materi yang lebih mendukung.

3. Lebih Cakap Menggunakan Bahasa Asing, Terutama Bahasa Inggris

Penggunaan bahasa asing, terutama bahasa Inggris, akan lebih terlatih di sekolah Internasional. Selain karena pelajaran bahasa Inggris yang lebih digencar, kebiasaan menggunakan bahasa Inggris saat bersekolah juga menjadi hal yang biasa.

Semakin seringnya latihan, mulut kita akan terbiasa dan dengan mudah melakukan percakapan di antara anak didik serta gurunya.

4. Potensi Siswa Lebih Bisa Tergali

Jika Anda sebagai orang tua dari seorang siswa yang tertarik masuk sekolah dengan standar internasional, kalau bisa dituruti. Karena bisa berdampak baik terhadap dirinya kelak. Di mana sebuah kemauan belajar yang berasal dari dirinya sendiri, akan bisa menghasilkan pembelajaran yang maksimal.

Bahkan bisa membuat potensi atau kemampuan yang tersembunyi di dalam dirinya, bisa lebih terasah, sehingga prestasi bisa anak Anda raih.

4 hal yang bagus, akan bisa didapatkan oleh anak-anak didik, apalagi yang mempunyai keinginan sendiri untuk menempuh impiannya tertingginya.

Review Menlo Park School Sekolah Kurikulum Internasional Terbaik

Menlo Park School merupakan sekolah formal SMP dan SMA yang menggunakan kurikulum Cambridge IGCSE (SMP) dan A-level (SMA) yang ada di Jakarta, dengan semangat akan mengajarkan kepada anak didik pengetahuan yang lebih mendalam tentang wawasan dunia.

Ia menjadi salah satu sekolah Internasional yang bisa Anda pilih untuk meluluskan anak-anak didik dengan pelajaran yang lebih matang dan tentunya menantang. Apalagi, nanti lulusan dari sekolah ini bakal ada kesempatan lebih besar untuk menembus kuliah luar negeri, siapa tidak ingin?

Kecakapan dalam memainkan bahasa asing, wawasan internasional, hingga kesiapan menghadapi kehidupan serta kultur yang berbeda dengan kebiasaan dirinya, akan lebih cepat teratasi. Oleh karenanya, sangat penting membekali diri dengan cara masuk ke sekolah dengan kurikulum berbeda.

Coba saja lirik ke website resminya, yang mengatakan bahwa visi utama sekolah ini adalah bertujuan untuk membawa pemuda Indonesia menjadi Changemaker dengan level Internasional, wah kan?

Mengapa Sekolah SMA Kurikulum Cambridge A-Level?

Sebenarnya untuk jenjang SMP juga ada kurikulum internasionalnya, namun jika tujuan Anda mengejar impian ingin bisa kuliah ke luar negeri, masuk ke jenjang SMA dengan kurikulum internasionalnya, tetap paling cocok.

Selain karena pembelajaran yang lebih mendukung dengan kondisi lingkungan dan tantangan luar negeri. Serta pemikiran atau wawasan tentu menjadi sangat luas, tidak hanya sebatas memandang soal tantangan dalam negeri saja.

Masa-masa SMA, masa di mana semangat muda sedang bergelora dan ingin mencapai cita-cita dengan mulai memikirkan strategi dalam menggapai masa depannya. Orang tua harus memberikan dukungan penuh, misal anak ingin kuliah ke luar negeri, memberikan pendidikan yang mumpuni masa SMA.

Bekal di masa SMA pun menjadi sangat penting bukan? Nah, tidak ada alasan untuk tidak menyekolahkan anaknya di SMA internasional di Jakarta dengan kurikulum Cambridge A-Level, caranya mudah silahkan mencari informasi detailnya klik disini .

Tinggalkan komentar